Upaya meningkatkan Kemampuan Mengenal Angka Melalui Media Kartu Angka Pada Kelompok A RA Muslimat NU 092 Karangpatihan

Authors

  • Hidayatul Hasanah RA Muslimat NU 092 Karangpatihan Pulung Ponorogo Author
  • Idas Setiarsih RA Alfalah Pangalengan Bandung Author

Keywords:

Kognitif, Lambang Bilangan, Media Kartu

Abstract

Tujuan penelitian tindakan kelas ini adalah ingin mengetahui kepeningkatan kemampuan mengenal angka melalui permainan media kartu angka pada kelompok A di RA Muslimat NU 092 Karangpatihan Pulung Ponorogo pada tahun 2021/2022.Subjek penelitian adalah anak kelompok A di RA Muslimat Nu 092 Karangpatihan Pulung Ponorogo Tahun Pelajaran 2021/2022yang berjumlah 12 anak terdiri dari 7 anak laki-laki dan 5 anak perempuan dengan usia rata-rata 5 Tahun.Penelitian ini di laksanakan di kelompok A RA Muslimat Nu 092 Karangpatihan Pulung Ponorogo yang merupakan tempat tugas peneliti dimana RA ini berada dilingkungan yang berbatasan  sebelah utara dengan rumah penduduk dan sebelah selatan mushola.Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan dua siklus,dengan setiap siklusnya dilaksanakan 3 kali pertemuan.Penelitian ini kurang lebih dilaksanakan selama tiga bulan,yaitu bulan februari sampai dengan April 2022.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Penerapan Media Kartu Angka dapat meningkatkan aktivitas dan Kemampuan mengenal angka melalui kegiatan media kartu angka pada anak kelompok A di RA Muslimat NU 092 Karangpatihan Pulung Ponorogo.Peningkatan tersebut dapat dilihat dari perolehan nilsi skor aktivitas anak,aktivitas guru dan nilai rata-rata kelasd serta tingkat ketuntasan secarav klasikal pada tiap siklus mengalami peningkatan pada siklus I maupun siklus II.

References

Agus Hariyanto. (2009). Membuat anak cepat pintar membaca. Yogyakarta: Diva Press.

Aqib, Z. (2009). Penilaian tindakan kelas untuk guru. Bandung: Yrama Widya.

Dhani, dkk. (2006). Pendidikan anak usia dini jalur formal. Jakarta: Direktorat TK/SD Departemen Pendidikan Nasional.

Dhieni, dkk. (2008). Metode pengembangan bahasa. Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pendidikan Indonesia.

Karli. (2010). Membaca dan menulis untuk anak usia dini. Jurnal Pendidikan Penabur, 15(9), Desember 2010.

Maimunah Hasan. (2009). Pendidikan anak usia dini. Yogyakarta: Diva Press.

Moeslichatoen. (2010). Metode pengajaran di taman kanak-kanak. Jakarta: Rineka Cipta.

Mudayanti. (2006). Upaya guru dan orang tua dalam menumbuhkan minat baca sejak dini. Bandung: Tugas Akhir D2 PGTKI, UPI Bandung.

Reni Akbar. (2006). Psikologi perkembangan anak. Jakarta: Grasindo.

Slamet Suyanto. (2005). Dasar-dasar pendidikan anak usia dini. Yogyakarta: Hikayat Publishing.

Solehudin, & Ihat Hatimah. (2009). Pendidikan anak usia dini dalam ilmu dan aplikasi pendidikan. Bandung: Imtima.

Syaiful Bahri Djamarah. (1994). Prestasi belajar dan kompetensi guru. Surabaya: Usana Offset Printing.

Arsyad, A. (2002). Media pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Piaget, J. (2005). Teori perkembangan kognitif. Jakarta: Gramedia.

Downloads

Published

2025-03-10

Issue

Section

Articles

How to Cite

Upaya meningkatkan Kemampuan Mengenal Angka Melalui Media Kartu Angka Pada Kelompok A RA Muslimat NU 092 Karangpatihan. (2025). Validitas: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 1(1), 181-187. https://journal.maysapublishing.com/index.php/Validitas/article/view/53

Similar Articles

1-10 of 13

You may also start an advanced similarity search for this article.